Pelabuhan Domestik Sekupang Amburadul

BATAM – Pelabuhan Domestik Sekupang (PDS) dipadati oleh penumpang. Lonjakan pemudik berkisar 35 persen dari hari biasa.

Koordinator Syahbandar PDS Komaruddin menyebutkan pada H-2 natal, jumlah penumpang yang berangkat sebanyak 2.586 orang. Sedangkan yang tiba sebanyak 1.858 orang.

“Untuk mengatasi lonjakan penumpang kami menyiapkan 28 armada kapal,” katanya kepada kepriupdate.com, Kamis (24/12/2015).

Para penumpang tujuan Tanjungbatu menjelaskan ada kenaikan harga tiket. Dia juga merasa kurang nyaman dengan pelayanan PDS yang tidak menyediakan ruang tunggu nyaman dan terkesan amburadul.

“PDS ini seperti kurang teratur. Seharusnya tepat waktu dan jangan terlalu menumpuk penumpang disini. Ada perbedaan harga tiket, Sekarang aja sudah Rp 137 ribu,” keluh Erna Mulyani.

Lonjakan ini diperkirakan kembali akan meningkat hingga H-4 menjelang tahun baru 2016 mendatang. (alfie)

COMMENTS

Nama

batam,102,bola,2,daerah,153,dunia,39,ekonomi,18,entertain,6,Headline,330,hot,7,Hukum,155,Internasional,44,kepri,32,nasional,40,nusantara,26,olahraga,3,politik,34,senidanolahraga,4,sport,2,teknologi,2,wisata,4,
ltr
item
secepatnya: Pelabuhan Domestik Sekupang Amburadul
Pelabuhan Domestik Sekupang Amburadul
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAIJN-ecL7GiwtCI8zMbMDTa89Mf7qcwMnrJQA5VrU6NczCD4mv6YaAjtCT5jm9UdrQc23-9e1ERpYuYpVLwgHQIZIiYx5P5O49bnopcdDLKSfNuf3dbIX-DPErPq5E1WvHydfNGT1cUA/s1600/pds-amburadul.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAIJN-ecL7GiwtCI8zMbMDTa89Mf7qcwMnrJQA5VrU6NczCD4mv6YaAjtCT5jm9UdrQc23-9e1ERpYuYpVLwgHQIZIiYx5P5O49bnopcdDLKSfNuf3dbIX-DPErPq5E1WvHydfNGT1cUA/s72-c/pds-amburadul.jpg
secepatnya
http://www.secepatnya.com/2015/12/pelabuhan-domestik-sekupang-amburadul.html
http://www.secepatnya.com/
http://www.secepatnya.com/
http://www.secepatnya.com/2015/12/pelabuhan-domestik-sekupang-amburadul.html
true
7938900199845780946
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts Readmore Reply Cancel reply Delete Home PAGES POSTS View All REKOMENDASI UNTUK ANDA: BERITA ARCHIVE SEARCH SEMUA BERITA maaf berita yang dicari tidak ditemukan KEMBALI Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy